Selamat Datang Di Website Pengadilan Agama Koto Baru

Sesuai dengan amanat Ketua Mahkamah Agung R.I. dan dalam rangka menjawab kebutuhan masyarakat luas terhadap ketersediaan akses lembaga peradilan yang terbuka dan transparan.

Pelayanan Satu Pintu (PTSP)

Video yang berisi tentang prosedur pendaftaran perkara, proses persidangan dan tahap penyelesaian perkara. Video ini dapat memberikan gambaran singkat tentang tata cara berpekara di Pengadilan Agama Koto Baru

Aplikasi SIPP

Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.

E-Court Mahkamah Agung

adalah layanan bagi Pengguna Terdaftar untuk Pendaftaran Perkara Secara Online, Mendapatkan Taksiran Panjar Biaya Perkara Secara Online, Pembayaran secara online dan Pemanggilan yang dilakukkan dengan saluran elektronik.

SIWAS

Aplikasi yang disediakan oleh Badan Pengawasan Mahkamah Agung RI, untuk melaporkan suatu perbuatan berindikasi pelanggaran yang terjadi di lingkungan Mahkamah Agung Republik Indonesia atau Peradilan dibawahnya.

Tutorial Penyelesaian Gugatan Ekonomi Syariah

Video yang berisi tentang cara penyelesaian perkara ekonomi syariah dengan acara yang sederhana

“Kepemimpinan Dalam Islam” Tema Bintal Mingguan PA Koto Baru

Written by Super User on .

Written by Super User on . Hits: 57

“Kepemimpinan Dalam Islam” Tema Bintal Mingguan PA Koto Baru

Koto Baru | pa-kotobaru.go.id. |



Tepat selepas sholat Ashar berjama’ah pada hari Kamis, 18 Januari 2024 di Musholla PA Koto Baru, dilaksanakan Bintal (Bina Mental) Mingguan yang diikuti oleh seluruh warga PA Koto Baru dan Mahasiswa magang dari UIN Mahmud Yunus Batusangkar. Bertindak sebagai penceramah bintal Mingguan ini yaitu Bapak Yulis Edward, S.HI (Hakim PA Koto Baru). Beliau membawakan materi Bintal dengan topik “Kepemimpinan Dalam Islam”.
Dalam kultumnya beliau menyampaikan yaitu Kepemimpinan dalam Islam harus mampu mencontoh kepemimpinan yang pernah ditampilkan oleh Rasulullah Saw., beliau berhasil menampilkan dan menerapkan manajemen kepemimpinan yang paripurna. Beliau menerapkankan dan mengedepankan teori kepemimpinan dengan berdasar kepada nilai-nilai shiddiq, tabligh, amanah dan fathanah,


Pandangan Islam selanjutnya, dalam usaha melahirkan pemimpin berkarakter kepemimpunan yang ideal adalah harus memenuhi unsur-unsur pokok yakni karakter dasar, yang terdiri dari mementingkan kepentingan orang lain (tidak egois), jujur dan disiplin. Kemudian karakter unggul dalam kepemimpinan, yakni ikhlas, sabar mampu merealisasikan nilai-nilai kesyukuran, bertanggungjawab, rela berkorban, mampu memperbaiki diri dan bersungguh-sungguh.
Pemimpin dan kepemimpinan harus terjadi sinkronisasi karena pemimpin harus memiliki kemampuan dalam memenej dan membangun kerjasama dengan semua stake holder dan semua unsur lapisan masyarakat. Sedangkan kepempimpinan adalah sifat sifat dari sang pemimpin itu sendiri, yakni mampu memadukan seni dalam memimpin dan membimbing serta menuntun masyarakat dalam mencapai tujuan tertentu
Semoga kita bisa menjadi pemimpin yang adil terutama bagi keluarga kita sendiri

@humasmahkamahagung
@ditjen.badilag
@ptapadanggoid
#pakotobaruluarbiasa
#pakotobarusiapmelayani
#pakotobaru
#pakotobaruroadtozi

Add comment


Security code
Refresh

Statistik Perkara

Perkara Diterima Februari 2024 Perkara Diputus Februari 2024

Perkara Diterima Februari 2024

Perkara Diputus Februari 2024

Lokasi Kantor

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Koto Baru

Jalan Lintas Solok-Padang, KM.18, Pasar Usang Koto Gadang Guguak

Kec. Gunung Talang, Kab. Solok, Kode Pos: 27365

Telp: 0755-31124

Fax: 0755-31046

Email : This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

 

FB

YT

IG

TW

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

LION atuk PTSP keliling Kompensasi SIMANIH Siringkas

.

LION

LION

.

atuk

.

PTSP keliling

Kompensasi

Kompensasi

SIMANIH

Siringkas

HUT MARI RI
01 / 01

HUT MARI RI